Rasio deret geometri atau yang biasa disingkat r dapat dicari dengan membagi suku ke-n dengan suku ke-n-1
r = Un : U(n-1)
Konkretnya adalah seperti berikut:
r = U2 : U1 r = U3 : U2 r = U4 : U3
Dan seterusnya
Jika diketahui deret geometri -54 + 18 + (-6) + 2 + .... maka rasionya adalah:
r = U2 : U1 = 18 : (-54) = -1/3
Atau bisa juga dengan menggunakan suku yang lain:
r = U3 : U2 = -6 : 18 = -1/3
Untuk lebih simpelnya, saya sarankan menggunakan U1 dan U2. Namun secara garis besar, hasilnya akan tetap sama bila anda memilih dua suku berurutan yang lain
Verified answer
Rasio deret geometri atau yang biasa disingkat r dapat dicari dengan membagi suku ke-n dengan suku ke-n-1r = Un : U(n-1)
Konkretnya adalah seperti berikut:
r = U2 : U1
r = U3 : U2
r = U4 : U3
Dan seterusnya
Jika diketahui deret geometri -54 + 18 + (-6) + 2 + .... maka rasionya adalah:
r = U2 : U1
= 18 : (-54)
= -1/3
Atau bisa juga dengan menggunakan suku yang lain:
r = U3 : U2
= -6 : 18
= -1/3
Untuk lebih simpelnya, saya sarankan menggunakan U1 dan U2. Namun secara garis besar, hasilnya akan tetap sama bila anda memilih dua suku berurutan yang lain