Modus: Karena terdapat dua frekuensi yang muncul paling banyak, maka modusnya memakai sistem bimodal. Modus pada diagram berikut adalah SDN 03 dan SD Tunas Bangsa, masing-masing jumlah peserta didiknya adalah 250 siswa/i.
Median: Frekuensi datanya 5 kali muncul. Maka, diurutkan dulu dari frekuensi yang muncul sedikit. Hasilnya:
150, 200, 200, 250, 250
Maka, yang diambil adalah urutan ke-3. Maka, mediannya adalah 200.
Mean (rata-rata): Penghitungan mean pada diagram batang sebagai berikut:
150 + 200 + 250 + 200 + 250 / 5 = 210
Maka, mean/rata-rata jumlah peserta didik dari 5 sekolah pada tabel di atas adalah 210 siswa
Jawaban:
mean ( rata-rata )
[tex] \frac{total \: peserta \: didik}{jumlah \: sekolah} = \frac{150 + 200 + 250 + 200 + 250}{5} \\ = \frac{1050}{5} = 210 \: peserta \: didik[/tex]
modus ( angka yang paling sering muncul )
200 dan 250
median ( nilai tengah )
150, 200, 200, 250, 250
Verified answer
Jawab:
Modus: Karena terdapat dua frekuensi yang muncul paling banyak, maka modusnya memakai sistem bimodal. Modus pada diagram berikut adalah SDN 03 dan SD Tunas Bangsa, masing-masing jumlah peserta didiknya adalah 250 siswa/i.
Median: Frekuensi datanya 5 kali muncul. Maka, diurutkan dulu dari frekuensi yang muncul sedikit. Hasilnya:
150, 200, 200, 250, 250
Maka, yang diambil adalah urutan ke-3. Maka, mediannya adalah 200.
Mean (rata-rata): Penghitungan mean pada diagram batang sebagai berikut:
150 + 200 + 250 + 200 + 250 / 5 = 210
Maka, mean/rata-rata jumlah peserta didik dari 5 sekolah pada tabel di atas adalah 210 siswa