" Life is not a problem to be solved but a reality to be experienced! "
© Copyright 2013 - 2024 KUDO.TIPS - All rights reserved.
Kelas : VIII
2x + y - 5 = 0 diubah ke bentuk umum menjadi :
2x + y = 5
3x - 2y - 4 = 0 diubah ke bentuk umum menjadi :
3x - 2y = 4
Setelah itu, samakan koefisien y
• 2x + y = 5 (kali kan 2, menjadi) 4x + 2y = 10
• 3x - 2y = 4 (kali kan 1, menjadi) 3x - 2y = 4
Lalu, eliminasi y
4x + 2y = 10
3x - 2y = 4
___________ +
7x = 14
x = 14/7
x = 2
Kemudian, substitusikan x kedalam persamaan 1 atau 2
2x + y = 5
2(2) + y = 5
4 + y = 5
y = 5 - 4
y = 1
Jadi, himpunan penyelesaian dari 2x + y - 5 = 0 dan 3x - 2y - 4 = 0 adalah {2, 1}