Tentang eliminasi, subtitusi, dan gabungan 1.lima tahun yang lalu umur seorang ayah sama dengan 4 kali umur anaknya.jika selisih umur ayah dan anaknya sekarang sama dengan 45 tahun,tentukan umur ayah dan umur anaknya sekarang
2.seorang anak mempunyai kelereng berwarna merah dan putih yang berjumlah 25 butir. jika 4 kali banyak kelereng berwarna merah di kurangi 3 kali banyak kelereng berwarna putih sama dengan 5 butir lebih banyak daripada jumlah seluruh kelereng . berapa banyak masing" kelereng berwarna merah dan putih yg dmiliki anak trsebut?
Maisanuzband
5 tahun lalu = 4kali umur anaknya selisih umur ayah dan anaknya 45 th tentukan umur anak dan ayah berarti 45-5 = 4x 40 = 4x x = 10 umur anak 10 th selisih umur anak dan ayah 45 maka umur ayahnya 55 tahun.
selisih umur ayah dan anaknya 45 th
tentukan umur anak dan ayah
berarti 45-5 = 4x
40 = 4x
x = 10
umur anak 10 th
selisih umur anak dan ayah 45 maka umur ayahnya 55 tahun.
x+y = 25
4x - 3y= 30
eliminasi
x+y = 25 | x3 | 3x+3y = 75
4x - 3y = 30 | x1 | 4x - 3y = 30 +
7x = 105
x = 15
substitusikan ke
x+ y = 25
15 + y = 25
y = 25 - 15
y = 10
maka kelereng merah ada 15, dan kelereng putih ada 10