Jadi, perbandingan tekanan yang dihasilkan setiap permukaan jika mengenai lantai adalah PX : PY : PZ = 2 : 3 : 4.
( 9. )Daya kapilaritas batang adalah kemampuan xilem batang yang mempunyai diameter sangat kecil (kapiler) untuk menaikkan permukaan air lebih tinggi dibanding dengan di luar pembuluh. Daya kapilaritas batang dipengaruhi oleh gaya adhesi dan kohesi. Gaya adhesi adalah gaya tarik menarik antara molekul dengan molekul tidak sejenis sedangkan gaya kohesi adalah gaya tarik menarik antara molekul-molekul sejenis di dalam zat cair. Gaya adhesi pada air dan mineral lebih besar dibanding gaya kohesinya sehingga air dapat naik ke permukaan yang lebih tinggi melalui xilem.
( 10 ) Hukum Pascal menyatakan bahwa:
"Tekanan yang diberikan pada zat cair di dalam ruang tertutup akan diteruskan oleh zat cair itu ke segala arah dengan sama besar".
Hukum Pascal berlaku ketika adanya zat cair dalam ruang tertutup dan diberikan gaya hingga menghasilkan tekanan yang sama.
Tekanan yang terdapat pada pembuluh darah memiliki prinsip kerja seperti hukum Pascal. Hal ini karena darah berupa zat cair yang menerima tekanan dalam ruang tertutup yaitu jantung dan diedarkan ke segala arah melalui pembuluh.
Jadi, alasan mengapa tekanan yang terdapat pada pembuluh darah memiliki prinsip kerja seperti hukum Pascal adalah karena tekanan pada pembuluh darah merupakan tekanan yang berada pada ruang tertutup.
Verified answer
Penjelasan:
( 8 .) Diketahui:
AX = 2 x AZ ⇒ AZ = 1/2 x AX
AY : AX = 2 : 3 ⇒ AY = 2/3 x AX
Ditanya: PX : PY : PZ = .. ?
Pembahasan:
Tekanan didefinisikan sebagai gaya yang bekerja tiap satuan luas. Secara matematis dirumuskan:
P = F / A
P = mg / A
Keterangan:
P : tekanan (N/m²)
F : gaya (N)
A : luas penampang (m²)
m : massa benda (kg)
g : percepatan gravitasi (m/s²)
Misalkan massa benda = m, maka diperoleh:
PX : PY : PZ = (mg / AX) : (mg / AY) : (mg / AZ)
PX : PY : PZ = (mg / AX) : (mg / [2/3 AX]) : (mg / [1/2 AX])
PX : PY : PZ = (mg / AX) : 3/2(mg / AX) : 2(mg / AX)
PX : PY : PZ = 1 : 3/2 : 2
PX : PY : PZ = 2 : 3 : 4
Jadi, perbandingan tekanan yang dihasilkan setiap permukaan jika mengenai lantai adalah PX : PY : PZ = 2 : 3 : 4.
( 9. )Daya kapilaritas batang adalah kemampuan xilem batang yang mempunyai diameter sangat kecil (kapiler) untuk menaikkan permukaan air lebih tinggi dibanding dengan di luar pembuluh. Daya kapilaritas batang dipengaruhi oleh gaya adhesi dan kohesi. Gaya adhesi adalah gaya tarik menarik antara molekul dengan molekul tidak sejenis sedangkan gaya kohesi adalah gaya tarik menarik antara molekul-molekul sejenis di dalam zat cair. Gaya adhesi pada air dan mineral lebih besar dibanding gaya kohesinya sehingga air dapat naik ke permukaan yang lebih tinggi melalui xilem.
( 10 ) Hukum Pascal menyatakan bahwa:
"Tekanan yang diberikan pada zat cair di dalam ruang tertutup akan diteruskan oleh zat cair itu ke segala arah dengan sama besar".
Hukum Pascal berlaku ketika adanya zat cair dalam ruang tertutup dan diberikan gaya hingga menghasilkan tekanan yang sama.
Tekanan yang terdapat pada pembuluh darah memiliki prinsip kerja seperti hukum Pascal. Hal ini karena darah berupa zat cair yang menerima tekanan dalam ruang tertutup yaitu jantung dan diedarkan ke segala arah melalui pembuluh.
Jadi, alasan mengapa tekanan yang terdapat pada pembuluh darah memiliki prinsip kerja seperti hukum Pascal adalah karena tekanan pada pembuluh darah merupakan tekanan yang berada pada ruang tertutup.