Suatu sumber bunyi mengalami resonasi yang pertama kali saat tinggi kolom udara 60cm. jika frekuensi bunyinya 150 Hz, tentukan panjang gelombang dan cepat rambat gelombangnya!
JihanRyas
H ≈ ¼ lamda (2n-1) 60 ≈ ¼ lamda (2.1-1) Lamda ≈ 60 : ¼ ≈ 240 cm v ≈ f x lamda v ≈ 150 cm x 240 cm ≈ 36000 cm/s → 360 m/s