Suatu sumber bunyi memancarkan sebuah not nada yang memiliki panjang gelombang 0,4 m dengan frekuensi 250Hz.Hitunglah cepat rambat nada tersebut ....?
Jawaban :
100 m/s
Pembahasan :
Bunyi merupakan sesuatu yang di hasilkan dari benda yang bergetar.Benda yang menghasilkan bunyi di sebut sumber bunyi.Sumber bunyi yang bergetar molekul molekul udara di medium yang dapat merambat bunyi.
Cepat rambatnya bunyi jaub lebih kecil di banding dengan Cepat rambat cahaya.
Macam Macam bunyi di bedakan menjadi 3 yaitu :
Infrasonik (frekuensi nya Kurang dari 20 Hz).
Audiosonik (frekuensi nya berada di antara 20 Hz sampai 20.000 Hz).
Ultrasonik (frekuensi nya adalah 20.000 Hz).
Penyelesaian Soal :
Kesimpulan :
Jadi cepat nada tersebut adalah 100 m/s
Pelajari lebih lanjut ✍
13 Contoh soal Fisika tentang bunyi kelas 8 dan pembahasannya :
Penjelasan:
Soal :
Suatu sumber bunyi memancarkan sebuah not nada yang memiliki panjang gelombang 0,4 m dengan frekuensi 250Hz.Hitunglah cepat rambat nada tersebut ....?
Jawaban :
100 m/s
Pembahasan :
Bunyi merupakan sesuatu yang di hasilkan dari benda yang bergetar.Benda yang menghasilkan bunyi di sebut sumber bunyi.Sumber bunyi yang bergetar molekul molekul udara di medium yang dapat merambat bunyi.
Cepat rambatnya bunyi jaub lebih kecil di banding dengan Cepat rambat cahaya.
Macam Macam bunyi di bedakan menjadi 3 yaitu :
Penyelesaian Soal :
Kesimpulan :
Jadi cepat nada tersebut adalah 100 m/s
Pelajari lebih lanjut ✍
13 Contoh soal Fisika tentang bunyi kelas 8 dan pembahasannya :
_____________________
Detail jawaban
Mapel : Fisika
Kelas : 8 SMP
Kategori : Getar ,gelombang,Bunyi dalam kehidupan sehari-hari.
Kode soal : 6
Kode kategorisasi :8.6.4
Kata Kunci : Cepat rambat bunyi dalam alat musik
BUNYI
▶ Cepat Rambat
Diketahui :
λ = 0,4 m
f = 250 Hz
Ditanya :
v = __ ?
Jawab :
v = λ f
v = 0,4 × 250
v = 100 m/s ✔
Cepat rambat nada tersebut sebesar 100 m/s.