Suatu pesawat terbang dibuat model . Panjang badan pesawat 5 cm dan panjang sayap 6 cm . Jika skalanya 1 : 60 , maka panjang badan pesawat sebenarnya adalah ?
Dhani0108
Panjang model = 5 cm skala 1 : 60 panjang asli = 5x60 = 300 cm
1 votes Thanks 1
sarda
Panjang badan pesawat = 5 cm panjang sayap pesawat = 6 cm skala = 1 : 60 panjang badan pesawat sebenarnya adalah 1 : 60 = 1(5) : 60(5) = 5 : 300 jadi panjang badan pesawat sebenarnya adalah 300 cm = 3 meter
panjang asli = 5x60 = 300 cm
panjang sayap pesawat = 6 cm
skala = 1 : 60
panjang badan pesawat sebenarnya adalah
1 : 60 = 1(5) : 60(5) = 5 : 300
jadi panjang badan pesawat sebenarnya adalah 300 cm = 3 meter