suatu olimpiade matematika terdiri dari 50 soal dengan aturan sebagai berikut nilai 4 poin jika jawaban benar, nilai -2 untuk jawaban salah, dan -1 untuk soal yang tidak di jawab. jika bagus menjawab 40 soal dan 32 soal benar maka poin yang di peroleh bagas adalah
Jawab:
102
Penjelasan dengan langkah-langkah:
Dik =
> Soal = 50
> 4 poin ( benar ), -2 ( salah ), -1 ( tidak dijawab )
> Bagus menjawab 40 soal dengan total benar = 32
> Bagus menjawab 40 soal dengan total salah = 40 - 32 = 8
> Bagus menjawab 40 soal dengan total soal yang tidak dijawab = 50 - 40 = 10
Jawab =
= 32 x 4 + -2 x 8 + 10 x -1
= 102