Suatu foto tingginya 6cm dan lebarnya 4cm,diperbesar sedemikian rupa sehingga lebarnya menjadi 12cm. a.berapakah tinggi foto setelah diperbesar b.hitunglah luas foto sebelum dan sesudah di perkecil. c. hitunglah perbandingan luas foto sebelum dan sesudah diperbesar.
tolong jawab yaaa
marfaaudilla19
Tinggi/lebar (sebelumnya) = tinggi/lebar (setelahnya) 6/4 = x/12 4.x = 6 x 12 4x = 72 x = 18 cm
a.) tingginya adalah 18 cm b.) sebelum = 4 x 6 = 24 cm^2 setelah = 18 x 12 = 216 cm^2
6/4 = x/12
4.x = 6 x 12
4x = 72
x = 18 cm
a.) tingginya adalah 18 cm
b.) sebelum = 4 x 6 = 24 cm^2
setelah = 18 x 12 = 216 cm^2
c.) perbandingan = 1 : 9