1. Diketahui panjang garis singgung persekutuan luar lingkaran M dan N adalah 40 cm. Jari-jari lingkaran M dan N berturut-turut 10 cm dan 19 cm. Jarak antara kedua pusat lingkaran tersebut adalah....cm.
2. Alas sebuah prisma berbentuk persegi panjang dengan panjang 12 cm dan lebar 8 cm. Bila tinggi prisma 15 cm, maka luas permukaan prisma dan volume prisma adalah.....
Tolong Jawab ke 2 soal beserta caranya, #Pakar#Si Hebat#Jenius
BelajarSukses
1. Jarak antara kedua pusat lingkaran tersebut adalah = √40^2+(19-10)^2 =√1600+81 =√1681 = 41 cm <---- jawaban
2. Luas alas = p×l = 12×8 = 96 cm^2
Kll alas = 2(p+l) = 2 (12+8) = 40 cm
Volume prisma = Luas alas×tinggi = 96×15 = 1440 cm^3
= √40^2+(19-10)^2
=√1600+81
=√1681
= 41 cm <---- jawaban
2. Luas alas = p×l = 12×8 = 96 cm^2
Kll alas = 2(p+l) = 2 (12+8) = 40 cm
Volume prisma = Luas alas×tinggi
= 96×15
= 1440 cm^3
Luas prisma = (2×L.alas)+(Kll alas×tinggi)
=(2×96)+(40×15)
= 192+600
= 792 cm^2