Seseorang berada di dalam ruangan , luas permukaan orang tersebut 1,2 meter persegi dan suhu badannya 36 derajat C . apabila laju kalor yang di pindahkan orang tersebut sebesar 85,2 J/s dan koefisien konveksi 7,1 J/sm persegiK, maka suhu ruangan tersebut adalah ...?
MustofaH
Q/t = K x A x delta T 85.2 = 7.1 x 1.2 x delta T 85.2 = 8.52 x delta T delta T = 85.2/8.52 = 10 karena kalo dipindahkan oleh org tersebut berarti delta T = suhu Tubuh - suhu ruangan suhu ruangan = suhu tubuh - delta T = 36 - 10 = 26° C
85.2 = 7.1 x 1.2 x delta T
85.2 = 8.52 x delta T
delta T = 85.2/8.52 = 10
karena kalo dipindahkan oleh org tersebut
berarti delta T = suhu Tubuh - suhu ruangan
suhu ruangan = suhu tubuh - delta T
= 36 - 10 = 26° C