Sikap apa sajakah yang perlu kita teladani dari proses perumusan pancasila?
amarasonia22
Sikap yang harus kita teladani dari perumusan pancasila adalah satu takwa kepada tuhan yang artinya kita harus selalu bertakwa kepada tuhan kita masing-masing dan tidak boleh mengabaikannya. dua kemanusiaan yang adil dan beradab artnya sesama manusia kita harus saling bersikap adil dan tidak boleh mementingkan diri sendiri
frisca1410
A. Berbeda-beda,tetapi satu cita-cita. Hal ini tercermin dari adanya pendapat tentang rumusan dasar negara yang berbeda-beda dalam sidang BPUPKI untuk mencapai satu tujuan. Tujuannya adalah mencapai dasar negara Indonesia merdeka. B. Semangat persatuan dan kesatuan. Hal ini tercermin dari adanya kesepakatan untuk mengubah sila pertama Pancasila yang ada dalam Piagam Jakarta. C. Semangat kebersaan dalam menyelesaikan masalah bersama. Hal ini tercermin dari pelaksanaan sidang,baik BPUPKI maupun PPKI
satu takwa kepada tuhan yang artinya kita harus selalu bertakwa kepada tuhan kita masing-masing dan tidak boleh mengabaikannya.
dua kemanusiaan yang adil dan beradab artnya sesama manusia kita harus saling bersikap adil dan tidak boleh mementingkan diri sendiri