varlordKelas : VII (1 SMP) Pelajaran : Seni Kategori : Ragam Lagu Daerah Kata Kunci : Bungong Jeumpa, Anonim, Cempaka
Bungong Jeumpa adalah salah satu lagu daerah yang berasal dari Aceh. Lagu ini tergolong tua sebab usianya sudah mencapai ratusan tahun. Meski demikian, syairnya lekat pada setiap generasi hingga saat ini.
Sayangnya, banyak budayawan belum berani secara tegas menyebut satu nama yang diduga kuat sebagai pencipta lagu Bungong Jeumpa. Mereka lebih memilih jawaban ANONIM jika ditanyakan siapa pencipta lagu Bungong Jeumpa. Tak ada catatan sejarah membuat klaim pencipta atas lagu ini tak bisa dibuktikan.
Hal tersebut berkaitan dengan kehadiran bangsa Belanda di masa silam yang melakukan perusakan besar-besaran terhadap naskah kuno kerajaan Aceh.
Pelajaran : Seni
Kategori : Ragam Lagu Daerah
Kata Kunci : Bungong Jeumpa, Anonim, Cempaka
Bungong Jeumpa adalah salah satu lagu daerah yang berasal dari Aceh. Lagu ini tergolong tua sebab usianya sudah mencapai ratusan tahun. Meski demikian, syairnya lekat pada setiap generasi hingga saat ini.
Sayangnya, banyak budayawan belum berani secara tegas menyebut satu nama yang diduga kuat sebagai pencipta lagu Bungong Jeumpa. Mereka lebih memilih jawaban ANONIM jika ditanyakan siapa pencipta lagu Bungong Jeumpa. Tak ada catatan sejarah membuat klaim pencipta atas lagu ini tak bisa dibuktikan.
Hal tersebut berkaitan dengan kehadiran bangsa Belanda di masa silam yang melakukan perusakan besar-besaran terhadap naskah kuno kerajaan Aceh.