Penjelasan dengan langkah-langkah:
Sebenarnya kalau pakai logika ini lebih gampang.
Tapi biar formal, pertama-tama kita cari rumus sukunya atau Un.
8, a, b, c, 16
kalau kalian lihat ini perbedaan barisan terbesar dan terkecilnya itu 16-8 = 8.
8:4 = 2 (8 sebagai hasil pengurangannya dan 4 adalah jumlah jarak suku dari target hingga suku kedua)
Jadi bisa kita simpulkan bahwa perbedaannya adalah 2.
sehingga...
Un = 6 + 2n
a = U2 = 6 + 2(2) = 10
b = U3 = 6 + 2(3) = 12
c = U4 = 6 + 2(4) = 14
8 + 10 + 12 + 14 + 16 = 60 m
atau kalau pakai rumus bisa pakai Sn.
" Life is not a problem to be solved but a reality to be experienced! "
© Copyright 2013 - 2025 KUDO.TIPS - All rights reserved.
Penjelasan dengan langkah-langkah:
Sebenarnya kalau pakai logika ini lebih gampang.
Tapi biar formal, pertama-tama kita cari rumus sukunya atau Un.
8, a, b, c, 16
kalau kalian lihat ini perbedaan barisan terbesar dan terkecilnya itu 16-8 = 8.
8:4 = 2 (8 sebagai hasil pengurangannya dan 4 adalah jumlah jarak suku dari target hingga suku kedua)
Jadi bisa kita simpulkan bahwa perbedaannya adalah 2.
sehingga...
Un = 6 + 2n
a = U2 = 6 + 2(2) = 10
b = U3 = 6 + 2(3) = 12
c = U4 = 6 + 2(4) = 14
8 + 10 + 12 + 14 + 16 = 60 m
atau kalau pakai rumus bisa pakai Sn.