Setiap menit suhu dalam lemari es turun 0,6⁰C, Air dalam botol mula-mula bersuhu 48⁰C, dimasukkan ke dalam lemari es pada pukul 11.30, Pada pukul berapa air dalam botol mulai membeku ( 0⁰C ] ?
Lanjutkan
Waktu beku = 48° C ÷ 0,6°C/menit = 80 menit = 1 jam 20 menit
jam beku = 11.30 + 01.20 = 12.50,,
⇒ ΔT = 48°C
maka banyak penurunan = 48/(0,6)
= 80 kali
karena setiap turun 0,6°C menemph 1 menit, maka lama waktu penuruan = 80 menit = 1 jam 20 menit
Sehingga es akan beku pada jam
11.30 + 1 jam 20 meit = 12.50
Terimakasih semoga membantu