seseorang menyangga sejumlah beban yang bermassa 40kg di atas kepalanya selama 20sekon. usaha yang dilakukannya adalah... a. 400 joule b. 0,5 joule c. 0 joule d. 2 joule
Usaha yang dilakukan orang tersebut adalah 0 Joule, karena tidak adanya perpindahan. Soal ini berkaitan dengan materi mencari usaha.
Penjelasan dengan langkah - langkah:
Diketahui :
Seseorang menyangga sebuah beban yang bermassa 40 kg di atas kepalanya selama 20 sekon
Ditanya :
Usaha yang dilakukannya adalah sebesar
Jawab :
Pengertian usaha adalah besarnya gaya yang diperlukan untuk memindahkan barang sejauh s (perpindahannya). Karena tidak ada perpindahan maka s = 0 m, sehingga bisa diringkas
m (massa) = 40 kg
t (waktu) = 20 s
s (perpindahan) = 0 m(tidak diketahui)
Untuk mencari usaha gunakan rumus
W = F × s = m × g × s
Sehinnga didapatkan
W = 40 × 10 ×0
W = 0 joule
Jawabannya adalah C. 0 Joule
Pelajari lebih lanjut
Materi tentang mencari usaha : brainly.co.id/tugas/17315750
Usaha yang dilakukan orang tersebut adalah 0 Joule, karena tidak adanya perpindahan. Soal ini berkaitan dengan materi mencari usaha.
Penjelasan dengan langkah - langkah:
Diketahui :
Seseorang menyangga sebuah beban yang bermassa 40 kg di atas kepalanya selama 20 sekon
Ditanya :
Usaha yang dilakukannya adalah sebesar
Jawab :
Pengertian usaha adalah besarnya gaya yang diperlukan untuk memindahkan barang sejauh s (perpindahannya). Karena tidak ada perpindahan maka s = 0 m, sehingga bisa diringkas
m (massa) = 40 kg
t (waktu) = 20 s
s (perpindahan) = 0 m(tidak diketahui)
Untuk mencari usaha gunakan rumus
W = F × s = m × g × s
Sehinnga didapatkan
W = 40 × 10 ×0
W = 0 joule
Jawabannya adalah C. 0 Joule
Pelajari lebih lanjut
Materi tentang mencari usaha : brainly.co.id/tugas/17315750
#BelajarBersamaBrainly #SPJ1