Seseorang meminjam uang di koperasi sebesar Rp 9.000.000,00 dan akan diangsur selama 12 bulan. Bunga pinjaman di koperasi tersebut 1% per bulan. Besar angsuran setiap bulan adalah
Zuhh
Dik : besr pinjamn = 9.000.000 angsuran selama = 12 bln bunga = 1% / bln
maka : suku bunga 12 bln = 1% x 12 = 12% besar bunga 12 bln = 12% x 9.000.000 = Rp 1.080.000
Total pinjamn 12 bln = 9.000.000 + 1.080.000 = 10.080.000 Jadi angsuran per bln = 10.080.000 / 12 = Rp 840.0000
besr pinjamn = 9.000.000
angsuran selama = 12 bln
bunga = 1% / bln
maka :
suku bunga 12 bln = 1% x 12 = 12%
besar bunga 12 bln = 12% x 9.000.000 = Rp 1.080.000
Total pinjamn 12 bln = 9.000.000 + 1.080.000 = 10.080.000
Jadi angsuran per bln = 10.080.000 / 12 = Rp 840.0000
= pinjaman awal + (lama angsuran x %B x pinjaman awal)
: lama angsuran
= (9.000.000 + (12 x 1/100 x 9.000.000)) : 12
= (9.000.000 + 1.080.000) : 12
= 10.080.000 : 12
= 840.000 rupiah