Seorang pedagang buah membeli 100 buah durian seharga Rp4.600.000. 30 buah durian dijual dengan harga Rp80.000 perbuah. 50 buah dijual dengan harga Rp50.000 perbuah dan sisanya dijual dengan harga Rp30.000 perbuah. Keuntungan pedagang adalah....
dengan caranya ya kawan.terimakasih
dhanigamer
-Harga durian: 100 : 4.600.000 -30 buah durian yang dijual kembali: 30 * 80.000 = 2.400.000 -50 buah durian yang dijual kembali: 50 * 50.000 = 2.500.000 -Sisa durian (20 buah) yang dijual kembali: 20 * 30.000 = 600.000
Harga Total: 2.400.000 + 2.500.000 + 600.000 = 5.500.000 Untung: Harga jual - Harga beli 5.500.000 - 4.600.000 = 900.000
100 : 4.600.000
-30 buah durian yang dijual kembali:
30 * 80.000 = 2.400.000
-50 buah durian yang dijual kembali:
50 * 50.000 = 2.500.000
-Sisa durian (20 buah) yang dijual kembali:
20 * 30.000 = 600.000
Harga Total:
2.400.000 + 2.500.000 + 600.000 = 5.500.000
Untung:
Harga jual - Harga beli
5.500.000 - 4.600.000 = 900.000
hj = 30 = 80 000
= 50 = 50 000
sisa nya
= 30 - 50 = 80
= 100 - 80 = 20
= 20= 30 000
jawabanya
hj = 30×80 000 = 2400000
= 50 ×50 = 2500000
= 20 × 30 = 600000
hj = 2400000+2500000+600000
= 2400000+2500000
= 4900000+600000
= 5500000
u= hj-hb
= 5500000-4600000
= 900000
= u/b = 900000/4600000 × 100% = 19,5%
U = 19,5%