Segitiga PQR siku siku di Q , jika PQ = 12 cm dan PR = 13 cm maka QR adalah ...
Teorama Pythagoras
Untuk setiap segitiga siku-siku berlaku : luas persegi pada sisi miring (hipotenusa) sama dengan jumlah luas persegi pada sisi yang lain (sisi siku-sikunya).
Rumus Pythagoras
c² = a² + b²
Pembahasan
Ilustrasi dari soal diatas bisa dilihat pada lampiran
Benang yang panjangnya 250 m. Jika jarak anak di tanah dengan titik yang tepat berada di bawah layang-layang adalah 70 m, maka tinggi layang dari permukaan tanah → brainly.co.id/tugas/5010669
Ketinggian menara 120 meter. ia melihat perahu A dengan jarak 130 m dan melihat perahu B dengan jarak 150 m. jika alas menara, perahu A dan perahu B segaris, maka jarak perahu A ke perahu B → brainly.co.id/tugas/15519358
PQRS adalah jajargenjang, QT ⊥ RT. Panjang PQ = 10 cm, QT = 8 cm dan PS = 17 cm. Hitunglah luas jajargenjang tersebut. → brainly.co.id/tugas/8299316
Pada segitiga PQR berikut ini, diketahui RS = 4 cm, PS = 8 cm, QS = 16 cm. Hitunglah panjang PQ dan PR → brainly.co.id/tugas/13268361
Pada trapesium ABCD diatas, panjang BC = 20 cm, AD = 13 cm, AE = 5 cm, dan CD = 14 cm. Hitunglah luas trapesium ABCD → brainly.co.id/tugas/9080921
Verified answer
Segitiga PQR siku siku di Q , jika PQ = 12 cm dan PR = 13 cm maka QR adalah ...
Teorama Pythagoras
Untuk setiap segitiga siku-siku berlaku : luas persegi pada sisi miring (hipotenusa) sama dengan jumlah luas persegi pada sisi yang lain (sisi siku-sikunya).
Rumus Pythagoras
c² = a² + b²
Pembahasan
Ilustrasi dari soal diatas bisa dilihat pada lampiran
Menentukan panjang QR
PR² = PQ² + QR²
QR² = PR² - PQ²
= 13² - 12²
= 169 - 144
= 25
QR = √25
QR = 5 cm
Jadi panjang QR adalah 5 cm
-------------------------------------------------------
Pelajari Lebih lanjut tentang Teorama Pythagoras
Detil Jawaban
Semoga bermanfaat