Tarawih artinya secara harfiah adalah 'beristirahat', yang mengacu pada istirahat di antara empat rakaat. Kata Tarawih diambil dari bahasa Arab, atau yang biasa disebut Tarweeha, Teraweh, Taraweh, atau Tarwih. Terdapat perbedaan pendapat mengenai jumlah rakaat yang harus dilakukan untuk salat Tarawih.
Jawaban:
a.istirahat
Penjelasan:
Tarawih secara bahasa berasal dari bahasa Arab adalah bentuk jama' dari تَرْوِيْحَةٌ yang diartikan sebagai "waktu sesaat untuk istirahat".
Jawaban:
jawabannya A. istirahat
Penjelasan:
Tarawih artinya secara harfiah adalah 'beristirahat', yang mengacu pada istirahat di antara empat rakaat. Kata Tarawih diambil dari bahasa Arab, atau yang biasa disebut Tarweeha, Teraweh, Taraweh, atau Tarwih. Terdapat perbedaan pendapat mengenai jumlah rakaat yang harus dilakukan untuk salat Tarawih.