Sebutkan dan jelaskan cara membuat aransemen lagu......
Anokks
Caranya mengaransemen sebuah lagu : 1. Kenali jenis lagunya Ini berguna agar kita bisa merasakan ketukan nadanya, dll. Dan bisa memahami apakah musik itu rock, pop, dangdut, atau yang lainnya. 2. Referensi musik Referensi bisa dilakukan dari lagu orang lain yang sudah ada dipadukan dengan kreatifitas dan taste yang kamu miliki. Akan tetapi berhati-hati dengan sistem plagiat, karena jika kita meniru sama persis maka lagu yang kita aransemen akan dicap plagiatisme. 3. Lirik Dalam beberapa kasus, beberapa orang merasa tema liriknya akan lebih bagus jika diubah. Kualitas penulisam lirik juga harus diperhatikan, jangan sampai melenceng jauh dari tema2 yang sudah kita pikirkan. 4. Teknik pengulangan Perlu diperhatikan juga teknik-teknik pengulangan nada-nadanya, apakah akan menimbulkan kebosanan pendengar atau tidak. 5. Masukan orang lain Satu hal yang perlu dipahami, jangan terpaku dengan pikiran dan pendengaran sendiri, karena sejatinya kita mencipatkan lagu untuk orang lain, bukan untuk diri sendiri. 6. Kombinasi teori Buatlah kombinasi antara lagu yang bertempo lambat, sedang, atau cepat. 7. Cobalah mainkan lagu dengan alat musik yang lain Lakukan berulang dengan alat musik yang berbeda, hal ini akan memperkaya materi anda. Semoga membantuu
1. Kenali jenis lagunya
Ini berguna agar kita bisa merasakan ketukan nadanya, dll. Dan bisa memahami apakah musik itu rock, pop, dangdut, atau yang lainnya.
2. Referensi musik
Referensi bisa dilakukan dari lagu orang lain yang sudah ada dipadukan dengan kreatifitas dan taste yang kamu miliki. Akan tetapi berhati-hati dengan sistem plagiat, karena jika kita meniru sama persis maka lagu yang kita aransemen akan dicap plagiatisme.
3. Lirik
Dalam beberapa kasus, beberapa orang merasa tema liriknya akan lebih bagus jika diubah. Kualitas penulisam lirik juga harus diperhatikan, jangan sampai melenceng jauh dari tema2 yang sudah kita pikirkan.
4. Teknik pengulangan
Perlu diperhatikan juga teknik-teknik pengulangan nada-nadanya, apakah akan menimbulkan kebosanan pendengar atau tidak.
5. Masukan orang lain
Satu hal yang perlu dipahami, jangan terpaku dengan pikiran dan pendengaran sendiri, karena sejatinya kita mencipatkan lagu untuk orang lain, bukan untuk diri sendiri.
6. Kombinasi teori
Buatlah kombinasi antara lagu yang bertempo lambat, sedang, atau cepat.
7. Cobalah mainkan lagu dengan alat musik yang lain
Lakukan berulang dengan alat musik yang berbeda, hal ini akan memperkaya materi anda.
Semoga membantuu