Jawaban:
Ciri-Ciri Teks Eksplanasi
Strukturnya terdiri dari penyataan umum, urutan sebab akibat, serta interpretasi.
Informasi yang dimuat dengan berdasarkan fakta (faktual).
Faktual tersebut memuat informasi yang sifatnya itu ilmiah/keilmuan, contohnya seperti sains.
Ciri-Ciri Teks Eksplanasi:
Informasi yang dimuat berdasarkan fakta (faktual).
Hal yang dibahas yaitu suatu fenomena yang bersifat keilmuan atau berhubungan dengan ilmu pengetahuan.
Sifatnya informatif dan tidak berusaha memengaruhi pembaca untuk percaya terhadap hal yang dibahas.
Menggunakan kata penanda urutan.
Fokus pada hal umum (generik), bukan partisipan manusia. Contoh: tsunami, banjir, gempa bumi, hujan, dan lainnya.
Penjelasan:
Semoga membantu maaf kalau salah
" Life is not a problem to be solved but a reality to be experienced! "
© Copyright 2013 - 2024 KUDO.TIPS - All rights reserved.
Jawaban:
Ciri-Ciri Teks Eksplanasi
Strukturnya terdiri dari penyataan umum, urutan sebab akibat, serta interpretasi.
Informasi yang dimuat dengan berdasarkan fakta (faktual).
Faktual tersebut memuat informasi yang sifatnya itu ilmiah/keilmuan, contohnya seperti sains.
Jawaban:
Ciri-Ciri Teks Eksplanasi:
Informasi yang dimuat berdasarkan fakta (faktual).
Hal yang dibahas yaitu suatu fenomena yang bersifat keilmuan atau berhubungan dengan ilmu pengetahuan.
Sifatnya informatif dan tidak berusaha memengaruhi pembaca untuk percaya terhadap hal yang dibahas.
Menggunakan kata penanda urutan.
Fokus pada hal umum (generik), bukan partisipan manusia. Contoh: tsunami, banjir, gempa bumi, hujan, dan lainnya.
Penjelasan:
Semoga membantu maaf kalau salah