Sebutkan ciri ciri perubahan fisik pada laki laki dan perempuan pada masa puber.
ratuannisagandasari
Laki-laki : a. Jakun mulai tumbuh. b. Dada tampak lebih berbidang. c. Tumbuh rambut di daerah ketiak dan kemaluan. d. Suara menjadi lebih berat dan besar. e. Mulai mengalami mimpi basah. f. Pembuangan minyak lambat, mulai tumbuh jerawat. g. Bahunya melebar dan otot-otot berisi.
Perempuan : a. Payudara mulai tumbuh besar. b. Pinggul mulai melebar. c. Tumbuh rambut di daerah ketiak dan kemaluan. d. Datangnya haid atau menstruasi setiap bulan.
a. Jakun mulai tumbuh.
b. Dada tampak lebih berbidang.
c. Tumbuh rambut di daerah ketiak dan kemaluan.
d. Suara menjadi lebih berat dan besar.
e. Mulai mengalami mimpi basah.
f. Pembuangan minyak lambat, mulai tumbuh jerawat.
g. Bahunya melebar dan otot-otot berisi.
Perempuan :
a. Payudara mulai tumbuh besar.
b. Pinggul mulai melebar.
c. Tumbuh rambut di daerah ketiak dan kemaluan.
d. Datangnya haid atau menstruasi setiap bulan.
Beri sebagai jawaban terbaik ya. Terima kasih :)
-suara menjadi berat
-dada lebih bidang
-tumbuh jakun
-tumbuh kumis dan tumbuh rambut pada bagian tertentu
-timbul jerawat
perempuan:
-pinggul melebar dan memebesar
-timbul jerawat
-suara menjadi melengking
-payudara membesar
-tumbuh rambut di ketiak dan sekitar kemaluan