Sebutkan bahan bahan yang dapat digunakan untuk membuat konstruksi miniatur jembatan beserta fungsinya! a. korek api, fungsi : ... b. stik eskrim, fungsi : ... c. balok kayu, fungsi : ...
Masyarakat pada umumnya mengenal korek api sebagai alat untuk menyalakan api yang banyak sekali dijual di warung-warung atau tokotoko dalam bentuk paket atau kotak. Namun kalau kamu kreatif korek api bisa digunakan untuk membuat miniatur jembatan yang bernilai seni dan ekonomis dengan bantuan lem dan triplek atau karton.
Jembatan dari korek api - Bahan-Bahan Yang Dapat Digunakan Untuk Membuat Miniatur Jembatan
2) Stik Es Krim
Sering kali sehabis makan es krim kita membuang stik es ke dalam tong sampah tanpa berfkir untuk memanfaatkanya menjadi sebuah karya yang bernilai seni. Dengan ketekunan, ketelitian, dan kreativitas yang tinggi stik es tersebut bisa kamu manfaatkan sebagai bahan membuat miniatur jembatan.
Jembatan dari stik es krim - Bahan-Bahan Yang Dapat Digunakan Untuk Membuat Miniatur Jembatan
3) Balok Kayu
Balok kayu terbuat dari bahan kayu solid yang diolah menjadi bentuk balok. Balok kayu adalah balok dari bahan kayu yang digergaji berbentuk segi empat dan memiliki siku-siku dengan ukuran tebal 6-8 cm dan lebar 12-15 cm. Balok ini banyak digunakan untuk pekerjaan konstruksi. Salah satunya digunakan untuk membuat konstruksi miniatur jembatan
Penjelasan:
maaf kalo salah jika benar jadikan jawaban tercerdas
Jawaban:
1) Korek Api
Masyarakat pada umumnya mengenal korek api sebagai alat untuk menyalakan api yang banyak sekali dijual di warung-warung atau tokotoko dalam bentuk paket atau kotak. Namun kalau kamu kreatif korek api bisa digunakan untuk membuat miniatur jembatan yang bernilai seni dan ekonomis dengan bantuan lem dan triplek atau karton.
Jembatan dari korek api - Bahan-Bahan Yang Dapat Digunakan Untuk Membuat Miniatur Jembatan
2) Stik Es Krim
Sering kali sehabis makan es krim kita membuang stik es ke dalam tong sampah tanpa berfkir untuk memanfaatkanya menjadi sebuah karya yang bernilai seni. Dengan ketekunan, ketelitian, dan kreativitas yang tinggi stik es tersebut bisa kamu manfaatkan sebagai bahan membuat miniatur jembatan.
Jembatan dari stik es krim - Bahan-Bahan Yang Dapat Digunakan Untuk Membuat Miniatur Jembatan
3) Balok Kayu
Balok kayu terbuat dari bahan kayu solid yang diolah menjadi bentuk balok. Balok kayu adalah balok dari bahan kayu yang digergaji berbentuk segi empat dan memiliki siku-siku dengan ukuran tebal 6-8 cm dan lebar 12-15 cm. Balok ini banyak digunakan untuk pekerjaan konstruksi. Salah satunya digunakan untuk membuat konstruksi miniatur jembatan
Penjelasan:
maaf kalo salah jika benar jadikan jawaban tercerdas