Sebuah wadah yang berbentuk tabung penuh berisi air. Diameter tebung tersebut 10 cm sedangkan tingginya 10 cm. Air dari tabung dimasukkan kedalam kerucut yang berjari - jari 5 cm dan tingginya 12 cm. jika kerucut penuh berisi air dan sisa air dalam tabung dimasukkan kedalam tabung besar yang berjari2 10 cm, tentukan tinggi air dalam tabung besar .... ( phi = 3,14 )
tantikris43
Volume tabung = 3,14 x 10 x 10 x 10 = 3140cm^3 Volume kerucut = 1/3 x 3,14 x 5 x 5 x 12= 3,14 x 25 x 4 = 314 Air dipindahkan kedalam kerucut : 3140 - 314 =2826cm ^3 sisa air dipindah ke tempat berbentuk tabung dengan jari -jari 10cm . Volume tabung = phi x r^2 x t 2826 = 3,14 x 10 x 10 x t 2826 = 314 t t = 2826 : 314 = 9 Jadi tinggi tabung = 9 cm
Tinggi Air tabung besar =Sisa air ÷ πr² =471 ÷(3,14 .10²) =471÷314 =1,5 cm
5 votes Thanks 20
Nurulfatilah3
kak klu blh bertanya lagi ,, klu yg ini cranya gimn ??
Sebuah kerucut pejal dibelah menjadi 4 bagian sama besar. volume salah satu belahan kerucut tersebut 4.239 cm3. jika tinggi kerucut 18 cm dan π 3,14 ,
tentukan luas penampang berbentuk segitiga pd slh 1 blhn kerucut
kautsarmus
dibelahnya kan sama besar maka volumenya kalikan aja 4, terus cari jari²nya , untuk alas segitiga itu diameter kerucut
kautsarmus
itu kalau dibelah tiap belahan ada 2 segitiga, untuk 540 cm² untuk kedua belahan segitiga ya dimana alasnya 30 krn 2 makanya td L=alas x tinggi tidak ada lg ½
Nurulfatilah3
owh iya ,, skrgg udh lbh ngerti cara kerjanya
T tabung = 10 cm
r Kerucut = 5 cm
t kerucut = 12 cm
r tabung besar = 10 cm
Sisa air
=Volume tabung - Volume kerucut
=πr²T - ⅓πr²t
=⅓πr² (3T - t)
=⅓.3,14.5²(3.10-12)
=26,167 (30-12)
=26,167(18)
=471 cm³
Tinggi Air tabung besar
=Sisa air ÷ πr²
=471 ÷(3,14 .10²)
=471÷314
=1,5 cm