sebuah transformator memiliki jumlah lilitan primer 400 lilitan sehingga mengalir kuat arus listrik 6 ampere bila pada kumparan sekunder mengalir arus listrik 2 ampere Tentukan a. jenis transformator B. jumlah lilitan pada kumparan sekunder C. tegangan pada kumparan sekunder bila Transformator digunakan pada sumber tegangan 220 volt
Penjelasan:
Dik :
Np = 400 lilitan
Vp = 220 V
Ip = 6 A
Is = 2 A
Dit :
a) Jenis transformator
Transformator step up, karena Is < Ip
b)
Np/Ns = Is/Ip
400/Ns = 2/6
Ns = (400 × 6)/2
Ns = 1.200 lilitan
c) Tegangan sekunder (Vs)
Np/Ns = Vp/Vs
400/1.200 = 220/Vs
1/3 = 220/Vs
Vs = 660 V