Sebuah taman berbentuk persegipanjang yang panjangnya 30 m dan lebar 18 m. Di sekeliling taman ditanami pohon cemara dengan jarak antar pohon 6 m. Jika harga pohon Rp 50.000,00 per buah, biaya yang diperlukan untuk membeli pohon cemara adalah ...
janwaranita
Keliling taman = 2(30+18)=2(48)=96m jarak antarapohon=6m maka jumlah pohon yang diperlukan: 96:6=16 buah karna harga per buah Rp 50.000,00 maka total biaya yang diperlukan adalah 16x50000=Rp800.000,00
jarak antarapohon=6m
maka jumlah pohon yang diperlukan:
96:6=16 buah
karna harga per buah Rp 50.000,00
maka total biaya yang diperlukan adalah
16x50000=Rp800.000,00
= 2(30+18) / 6
=96 / 6
= 16 pohon
Biaya = 16 x 50000 = Rp 800.000