July 2022 1 19 Report
Sebuah taman berbentuk lingkaran memiliki keliling 4pπm dengan p adalah bilangan real. Jika luas taman tersebut tidak lebih dari 196π m² dan p merupakan bilangan real, maka nilai p yang memenuhi adalah ....

(A) 0 < p ≤ 14
(B) 0 < p ≤ 7
(C) 7 ≤ p ≤ 14
(D) p ≥ 14

Note: Wajib sertai langkah pengerjaan dan No Copy Paste!



More Questions From This User See All

Life Enjoy

" Life is not a problem to be solved but a reality to be experienced! "

Get in touch

Social

© Copyright 2013 - 2025 KUDO.TIPS - All rights reserved.