Sebuah taman berbentuk belah ketupat dengan panjang diagonal 24 meter dan 32 meter. Di sekeliling taman akan ditanami pohon dengan dengan jarak antar pohon 2 meter. Jika harga 1 pohon Rp. 50.000, biaya yang diperlukan untuk membeli pohon tersebut adalah?
Takamori37
Dengan sisi belah ketupat adalah setengah dari phytagoras diagonalnya: s = 1/2 √24²+32² s = 1/2 √576+1024 s = 1/2 √1.600 s = 1/2 x 40 s = 20 meter
Didapat kelilingnya adalah: K = 4s K = 4(20) K = 80 meter
Dengan setiap 2 meter ada 1 pohon. Banyak pohon = 80/2 = 40
Sehingga, biaya pohon: = Banyak pohon x Harga = 40 x Rp 50.000 = Rp 2.000.000,-
2 votes Thanks 9
marlenia16
d1 = 12 d2 = 16 maka panjang salah satu sisi miring nya 12² + 16² = + = = 20 Keliling = 4.(sisi miring) = 4.(20) = 80 m
s = 1/2 √24²+32²
s = 1/2 √576+1024
s = 1/2 √1.600
s = 1/2 x 40
s = 20 meter
Didapat kelilingnya adalah:
K = 4s
K = 4(20)
K = 80 meter
Dengan setiap 2 meter ada 1 pohon.
Banyak pohon = 80/2 = 40
Sehingga, biaya pohon:
= Banyak pohon x Harga
= 40 x Rp 50.000
= Rp 2.000.000,-
d2 = 16
maka panjang salah satu sisi miring nya
12² + 16² = +
=
= 20
Keliling = 4.(sisi miring)
= 4.(20)
= 80 m
= 40
Biayanya
40 x 50.000 = Rp 200.000