Sebuah sepeda motor bergerak dengan kelajuan konstan 18 km per jam selama 12 sekon selanjutnya pengemudi memacu motornya selama 16 sekon dengan percepatan rata-rata 1,5 meter per sekon hitunglah jarak yang telah ditempuh b. kecepatan akhir sepeda motor
Nafa39
Diketahui : kecepatan awal (Vo / V) = 18 km/jam = 5 m/s waktu saat kecepatan konstan (t1) = 12 s percepatan (a) = 1.5 m/s² waktu setelah dipercepat (t2) = 16 s jarak ketika kecepatan konstan : s1 = V . t1 = 5 . 12 = 60 m jarak setelah dipercepat : s2 = Vo.t2 + 1/2.a. (t2)² = 5.16 + 1/2.1,5.16² = 80 + 192 = 272 m jarak yang ditempuh motor = s1 + s2 = 60 + 272 = 332 m kecepatan akhir : Vt = Vo + a.t2 = 5 + 1,5.16 = 5 + 24 = 29 m/s
waktu saat kecepatan konstan (t1) = 12 s
percepatan (a) = 1.5 m/s²
waktu setelah dipercepat (t2) = 16 s
jarak ketika kecepatan konstan :
s1 = V . t1
= 5 . 12
= 60 m
jarak setelah dipercepat :
s2 = Vo.t2 + 1/2.a. (t2)²
= 5.16 + 1/2.1,5.16²
= 80 + 192
= 272 m
jarak yang ditempuh motor = s1 + s2
= 60 + 272
= 332 m
kecepatan akhir :
Vt = Vo + a.t2
= 5 + 1,5.16
= 5 + 24
= 29 m/s