Sebuah roda sepeda mempunyai 33 batang jari dengan jarak antarjari jari 2 cm. Panjang setiap jari jari roda tersebut adalah...cm a. 10,5 b. 11 c. 11,5 d. 12 tolong bntuin ya beserta caranya
Jose234
itu caranya gimana ya? saya bingung. bisa tolong di jelSkan. di komentar aja dijlaskan. sorry
arifdwihanif
RODA / LINGKARAN KARENA BERHUBUNGAN DENGAN JARAK ANTAR JARI2 MAKA BISA DIKATAKAN MENCARI JARI2 TERSEBUT DENGAN KELILING LINGKARAN KLL LINGKARAN = 2πr 2cm x 33 btg = 2 × 22/7 × r 66 = 2 × 22/7 × r 66 × 7/22 = 2 × r 21 = 2 × r 21 / 2 = r 10,5 cm = r
jadi panjang jari2 tersebut adalah 10,5 cm
"semoga bermanfaat"
1 votes Thanks 1
arifdwihanif
Txs yach uda dijadikan yang terbaik !!!
KLL LINGKARAN = 2πr
2cm x 33 btg = 2 × 22/7 × r
66 = 2 × 22/7 × r
66 × 7/22 = 2 × r
21 = 2 × r
21 / 2 = r
10,5 cm = r
jadi panjang jari2 tersebut adalah 10,5 cm
"semoga bermanfaat"