sebuah proyek bangunan dapat selesai selama 8 hari jika dikerjakan oleh 20 orang. jika proyek tersebut hanya dikerjakan oleh 16 orang maka proyek akan selesai dalam..
Jika dikerjakan oleh lebih sedikit orang, pastinya waktu yang dibutuhkan akan lebih lama. Maka, perbandingan yang dapat digunakan adalah perbandingan berbalik nilai.
Jawaban:
Proyek akan selesai dalam waktu 10 hari.
Penjelasan dengan langkah-langkah:
Jika dikerjakan oleh lebih sedikit orang, pastinya waktu yang dibutuhkan akan lebih lama. Maka, perbandingan yang dapat digunakan adalah perbandingan berbalik nilai.
[tex] \frac{20orang}{16orang} \times 8hari = 10hari[/tex]
Jadi, proyek akan selesai dalam waktu 10 hari. Dua hari lebih lama karena jumlah orang yang bekerja lebih sedikit.