Sebuah pembangunan gedung harus selesai dalam waktu 28 hari dengan pekerja sebanyak 12 orang. Setelah 4 hari pengerjaan, proyek tersebut dihentikan selama 2 hari karena satu hal. Jika kemampuan bekerja setiap orang sama, tentukan jumlah pekerja tambahan yang dibutuhkan!
PErBandingan TerBalik
hari . . . . . orang
28 12
4
-------------------
24 12
2
--------------------
22 x
perbandingan
[tex]\sf \frac{x}{12} = \frac{24}{22}[/tex]
[tex]\sf x = \dfrac{12 \ x \ 24}{22} = 13,09[/tex]
tambahan pekerja = 13- 12 = 1 orang