Sebuah limas alasnya persegi dengan panjang sisi 12cm, jika tinggi limas 8cm,maka luas seluruh permukaan limas adalah
Dzakwaan
Tinggi Segitiga = Akar Dari ( (½ Rusuk Alas)² + Tinggi Limas² ) = Akar Dari ( (½ x 12)² + 8² ) = Akar Dari ( 6² + 64 ) = Akar Dari ( 36 + 64 ) = Akar Dari 100 = 10 Cm
Luas Permukaan Limas = Luas Alas + Luas 4 Segitiga = ( Rusuk Alas² ) + ( 4 x ½ x Rusuk Alas x T.segitiga ) = ( 12² ) + ( 2 x 12 x 10 ) = 144 + ( 24 x 10 ) = 144 + 240 = 384 Cm²
= Akar Dari ( (½ x 12)² + 8² )
= Akar Dari ( 6² + 64 )
= Akar Dari ( 36 + 64 )
= Akar Dari 100
= 10 Cm
Luas Permukaan Limas = Luas Alas + Luas 4 Segitiga
= ( Rusuk Alas² ) + ( 4 x ½ x Rusuk Alas x T.segitiga )
= ( 12² ) + ( 2 x 12 x 10 )
= 144 + ( 24 x 10 )
= 144 + 240
= 384 Cm²