Sebuah kotak berisi 5 bola merah, 10 bola kuning, 15 bola hijau, dan 20 bola biru. alif telah mengambil 10 buah bola dan diberikan temannya yang terdiri dari 4 bola biru, 2 bola kuning, 3 bola hijau, dan 1 bola merah. tentukan : a. peluang terambil bola merah pada pengambilan ke 11 b. peluang terambil bola biru, bila pada pengambilan ke 11 dikembalikan c. peluang terambil bola hijau, bila pegambilan ke 11 dikembalikan
PKE CARA!!!
wello1
Pembahasan a. Pengambilan ke-11 (artinya hanya ambil satu bola), peluang terambil bola merah adalah p , dimana p= (5-1)/(50-10) =4/40=1/10
b.Pengambilan berikutnya (artinya hanya ambil satu bola dan pengambilan ke-11 dikembalikan, berarti kepada total bola tetap 40), peluang terambil bola biru adalah p di mana p= (20-4)/40 =16/40 = 2/5
c.Pengambilan berikutnya (artinya hanya ambil satu bola dan pengambilan ke-11 dikembalikan, berarti kepada total bola tetap 40), peluang terambil bola hijau adalah p di mana p= (15-3)/40 =12/40 = 3/10
Selamat belajar ! comment: soal ini cukup bagus @Wello1
a. Pengambilan ke-11 (artinya hanya ambil satu bola), peluang terambil bola merah adalah p , dimana
p= (5-1)/(50-10) =4/40=1/10
b.Pengambilan berikutnya (artinya hanya ambil satu bola dan pengambilan ke-11 dikembalikan, berarti kepada total bola tetap 40), peluang terambil bola biru adalah p di mana
p= (20-4)/40 =16/40 = 2/5
c.Pengambilan berikutnya (artinya hanya ambil satu bola dan pengambilan ke-11 dikembalikan, berarti kepada total bola tetap 40), peluang terambil bola hijau adalah p di mana
p= (15-3)/40 =12/40 = 3/10
Selamat belajar !
comment: soal ini cukup bagus
@Wello1
☺