Sebuah kolam renang dibuat seperti pada gambar berikut. Dasar kolam dibuat miring makin dalam. Jika tinggi air pada bagian yang paling dangkal adalah 80 cm, tentukan volume air kolam tersebut.
Bisa kita hitung volume dari bidang tersebut dikurangi volume bagian yang kosong untuk menghitung volume air. Tinggi air dari permukaan selalu tetap, jadi bentuk yang kosong tersebut adalah balok dengan luas 12x20m dengan tinggi 20cm.
** Tinggi balok udara/kosong didapat dari tinggi kolam - tinggi air pada bagian dangkal = 1m - 80cm = 20cm
Volume bangun :
Luas alas (trapesium) x tinggi (jarak antara 2 trapesium)
Jawab:
Bisa kita hitung volume dari bidang tersebut dikurangi volume bagian yang kosong untuk menghitung volume air. Tinggi air dari permukaan selalu tetap, jadi bentuk yang kosong tersebut adalah balok dengan luas 12x20m dengan tinggi 20cm.
** Tinggi balok udara/kosong didapat dari tinggi kolam - tinggi air pada bagian dangkal = 1m - 80cm = 20cm
Volume bangun :
Luas alas (trapesium) x tinggi (jarak antara 2 trapesium)
= (3m+1m)/2 x 12m x 20m
= 2m x 12m x 20m
= 480m³
Volume udara/kosong:
= 20m x 12m x 20cm
= 20m x 12m x 0,2m
= 48m³
Volume air = volume bangun - volume kosong
= 480-48 m³ = 432m³