Sebuah keluarga memiliki 4 orang anak dan yang diamati adalah jenis kelamin anak berdasarka urutan kelahirannya. Misalkan A adala kejadian bahwa keluarga tersebut memiliki anak laki-laki paling sedikit 2 orang dan B adalah kejadian bahwa anak kedua laki-laki dan ketiga perempuan. Hitunglah: a. P(A) b. P(B) c. P(A ∩ B) d. Peluang bahwa anak laki-laki paling sedikit dua orang jika diketahui bahwa anak kedua berjenis kelamin laki-laki dan anak ketiga perempuan?
Verified answer
a. Peluang kejadian keluarga memiliki paling sedikit 2 orang anak laki-laki adalah .
b. Peluang kejadian keluarga memiliki anak kedua laki-laki dan ketiga perempuan adalah .
c. Peluang kejadian keluarga memiliki paling sedikit 2 orang anak laki-laki dan anak kedua laki-laki dan ketiga perempuan adalah .
d. Peluang kejadian keluarga memiliki paling sedikit 2 anak laki-laki bila anak kedua laki-laki dan anak ketiga perempuan adalah .
Penjelasan dengan langkah-langkah:
Diketahui:
Sebuah keluarga memiliki 4 orang anak dan jenis kelamin anak berdasarkan urutan kelahirannya.
A adalah kejadian keluarga tersebut memiliki paling sedikit 2 orang anak laki-laki.
B adalah kejadian keluarga tersebut memiliki anak kedua laki-laki dan ketiga perempuan.
D adalah kejadian keluarga tersebut memiliki paling sedikit 2 anak laki-laki bila anak kedua laki-laki dan anak ketiga perempuan.
Ditanyakan:
a. P(A)
b. P(B)
c. P(A ∩ B)
d. P(D)
Jawab:
Ruang sampel S adalah banyaknya kombinasi jenis kelamin dari 4 anak yang dimiliki dengan memperhatikan urutan.
n(S) = 2⁴ = 16
Banyaknya anggota S adalah 16.
a. A = {LLPP, LPLP, LPPL, PLLP, PLPL, PPLL, LLLP, LLPL, LPLL, PLLL, LLLL}
n(A) = 11
P(A) = =
Jadi, peluang kejadian keluarga memiliki paling sedikit 2 orang anak laki-laki adalah .
b. B = {LLPP, LLPL, PLPP, PLPL}
n(B) = 4
P(B) = = =
Jadi, peluang kejadian keluarga memiliki anak kedua laki-laki dan ketiga perempuan adalah .
c. P(A ∩ B) = P(A) . P(B)
⇔ P(A ∩ B) = .
⇔ P(A ∩ B) = =
Jadi, peluang kejadian keluarga memiliki paling sedikit 2 orang anak laki-laki dan anak kedua laki-laki dan ketiga perempuan adalah .
d. D = {LLPL, LLPP, PLPL}
n(D) = 3
P(D) = =
Jadi, peluang kejadian keluarga memiliki paling sedikit 2 anak laki-laki bila anak kedua laki-laki dan anak ketiga perempuan adalah .
Pelajari lebih lanjut:
Pelajari lebih lanjut tentang materi peluang pada brainly.co.id/tugas/7188620, brainly.co.id/tugas/8297303
#BelajarBersamaBrainly #SPJ1