Sebuah gerbong kereta api penumpang bermassa 20.000 kg mula-mula diam. Kemudian gerbong ini ditumbuk oleh lokomotof yang bergerak mundur dengan kecepatan 1,6 untuk disambungkan. Setelah tumbukan keduanya bergerak mundur bersama-sama dengan kecepatan 0,8 berapa massa lokomotif tersebut?
mamirsaif
M1V1 +m2V2 = m1V1‘ + m2V2‘ (x)(1,6) + 0 = (x)(0,8) + (20.000)(0,8) 1,6x - 0,8x = 16.000 x = 16.000 / 0,8 x = 20.000 kg
(x)(1,6) + 0 = (x)(0,8) + (20.000)(0,8)
1,6x - 0,8x = 16.000
x = 16.000 / 0,8
x = 20.000 kg