Sebuah foto diletakkan dalam figura berukuran 40 cm × 60 cm .foto tersebut sebangun dgn figura dan diletakan dgn posisi berdiri .bagian kanan dan kiri figura , masing - masing masih ada sisa 5 cm .jika bagian atas figura sisa 5 cm maka bagian bawah figura tersisa
MhdJuliasCesar
Lebar pigura (lp)/ panjang pigura (pp) = lebar foto (lf)/panjang foto(pf) 40/60 = 40-5-5/60-5-x 2/3 = 30/55-x 2(55-x) = 30.3 110-2x = 90 110-90=2x 20=2x x=10 cm jadi, bagian bawah pigura yang masih tersisa adalah 10 cm. (a)
40/60 = 40-5-5/60-5-x
2/3 = 30/55-x
2(55-x) = 30.3
110-2x = 90
110-90=2x
20=2x
x=10 cm
jadi, bagian bawah pigura yang masih tersisa adalah 10 cm. (a)