Sebuah bola dimasukkan tepat ke dalam kubus sehingga bola menyinggung sisi alas sisi atas dan sisi tegak.jika panjang rusuk kubus 10 cm,volume kubus di luar bola adalah a 476,66 b 523,33 c 674,66 d 746,33
5dregensleyer
Volume kubus di luar bola volum = kubus - bola = ( s x s x s ) - ( 4/3 x π x r³) = ( 10 x 10 x 10) - ( 4/3 x 3,14 x 5 x 5 x 5 ) = 1000 - ( 4/3 x 3,14 x 125) = 1000 - (4/3 x 392,5) = 1000 - 523,34 = 476,66 cm³
volum = kubus - bola
= ( s x s x s ) - ( 4/3 x π x r³)
= ( 10 x 10 x 10) - ( 4/3 x 3,14 x 5 x 5 x 5 )
= 1000 - ( 4/3 x 3,14 x 125)
= 1000 - (4/3 x 392,5)
= 1000 - 523,34
= 476,66 cm³
jawabannya A
V. kubus - V. Bola
(p.l.t) - (4/3.phi.rpangkat 3)
(10 pangkat 3)-(4/3.3,14.5 pangkat 3)
1000-523,33
=476,66