October 2018 1 326 Report
Sebuah benda padat dari angkasa luar bermassa M mempunyai kapasitas kalor c, kalor lebur L, dan konduktivitas termal tinggi. Ketika memasuki atmosfer bumi, benda mengalami gesekan atmosferik dan menyerap energi dengan kelajuan serap R konstan sehingga suhunya berubah sebesar ΔT tepat di bawah titik leburnya. Waktu yang diperlukan benda tersebut untuk melebur semuanya adalah...
A. \frac{M(c + L) ΔT }{R}
B. \frac{M(cΔT + L }{R}
C. M(c + L) ΔT R
D. \frac{R}{MΔT(c + L)}
E. \frac{R}{M(cΔT + L)}

Life Enjoy

" Life is not a problem to be solved but a reality to be experienced! "

Get in touch

Social

© Copyright 2013 - 2024 KUDO.TIPS - All rights reserved.