Sebuah benda ditarik dengan gaya 10 newton ternyata benda tidak bergerak.akan tetapi jika ditarik dengan gaya 15 newton benda tepat akn bergerak. a)pada saat benda ditarik dengan gaya 10 newton berapakah gaya geseknya B)pada saat benda ditarik dengan gaya 15 newton berapah gaya geseknya? c)mengapa jawabanmu demikian?
Edoram
Pada kasus F1 = 10 N ΣF = 0 (karena benda diam) F1 - fk = 0 F1 = fk fk = 10 N
jawab: a. fk = 10 N b. fk = 10 N c. Sebab fk tidak dipengaruhi gaya yang terjadi pada benda tersebut, rumus fk sendiri adalah gaya normal dikalikan dengan koefisien gesek benda
ΣF = 0 (karena benda diam)
F1 - fk = 0
F1 = fk
fk = 10 N
jawab:
a. fk = 10 N
b. fk = 10 N
c. Sebab fk tidak dipengaruhi gaya yang terjadi pada benda tersebut, rumus fk sendiri adalah gaya normal dikalikan dengan koefisien gesek benda
catatan :
fk = gaya gesek