Sebuah benda dilepaskan tanpa kecepatan awal dari sebuah menara yang tingginya 100 m (gesekan udara diabaikan). jika percepatan gravitasi 10 m.s^-2 maka ketinggian benda diukur dari tanah pada detik ke 2 adalah
iday
Jarak yang ditempuh selama t = 2 s. S = Vo.t + (0,5).g.t^2 S = 0 + (0,5).10.2^2 S = 20 m jadi, klo diukur dari tanah, tingginya : 100 m - 20 m = 80 m
S = Vo.t + (0,5).g.t^2
S = 0 + (0,5).10.2^2
S = 20 m
jadi, klo diukur dari tanah, tingginya : 100 m - 20 m = 80 m