Sebidang tanah perkebunan berbentuk belah ketupat dengan ukuran diagonalnya masing" 24m Dan 18m. jika sekelilingnya tanah perkebunan akan ditanami pohon jati dengan jarak antar pohon 3m. maka banyak pohon jati yang diperlukan adalah
BonnyDark
Sisi = √12² + 9² = √144+81 = √225 = 15 m
= √144+81
= √225
= 15 m
k = 15 x 4
= 60 m
banyak pohon = 60/3 = 20