Saat batang tanaman mendapatkan cahaya dari satu sisi, auksin menyebabkan...........
fisyania
Hormon auksin merupakan hormon yang tidak suka cahaya, maka dari itu saat terkena matahari, hormon auksin yang berada di ujung meristem apikal berpindah ke tempat yang kurang cahaya, hal ini menyebabkan tanaman berat di sisi yang kurang mendapat cahaya, dan membuat seolah tanaman membengkok ke arah dimana cahaya berasal.
1 votes Thanks 2
jun1
Sel-sel pada sisi batangnya memendek atau memanjang???
fisyania
memendek jika terkena matahari, karena auksin memiliki sifat yang berfungsi untuk mempercepat pertumbuhan batang,
jun1
tapi itu mempercepat. Jadi sel-sel pada sisi batangnya memanjanglah
Kenapa memendek???
fisyania
jadi, sinar matahari itu mempengaruhi kerja hormon auksin, kalau sinar mataharinya cukup banyak, auksin tidak berfungsi secara maksimal, tapi kalau tanamanya kekurangan cahaya, hormon auksin itu dapat berfungsi secara maksimal
jun1
O, cahaya matahari sangat berpengaruh pada auksin???
fisyania
iya, buat lebih jelasnya, kamu bisa tanem biji kacang hijau di 2 pot yg berbeda, 1 pot ditaruh di tempat yang terkena sinar matahari, 1 lagi ditutupi plastik hitam agar tidak terkena sinar matahari, tanaman yang nggak mendapat cahaya batangnya tumbuh lebih panjang, daripada yang terkena cahaya, :D