Sebuah motor melaju pada jalan lurus dengan kecepatan 50km/jam . tiba tiba pengendara melihat ada orang yg menyeberang jalan sehingga dia mengerem. Setelah 5 sekon sejak pengereman dilakukan kecepatan motor menjadi 14km/jam. Tentukan percepatan mobil dalam m/s²!
Diketahui kecepatan awal motor = v₀ = 50 km/jam = 50.000 m / 3600 s = 500/36 m/s kecepatan setelah 5 detik = v₁ = 14 km/jam = 14.000 m / 3600 s = 140/36 m/s waktu = t = 5 s
Percepatan = perubahan kecepatan / satuan waktu a = (v₁ – v₀) / t = (140/36 – 500/36) / 5 = (-360/36) / 5 = -10 / 5 = -2
Jadi, percepatan motor adalah –2 m/s² Tanda negatif menunjukkan motor melambat.
Diketahui kecepatan awal motor = v₀ = 50 km/jam = 50.000 m / 3600 s = 500/36 m/s
kecepatan setelah 5 detik = v₁ = 14 km/jam = 14.000 m / 3600 s = 140/36 m/s
waktu = t = 5 s
Percepatan = perubahan kecepatan / satuan waktu
Jadi, percepatan motor adalah –2 m/s²a = (v₁ – v₀) / t
= (140/36 – 500/36) / 5
= (-360/36) / 5
= -10 / 5
= -2
Tanda negatif menunjukkan motor melambat.