pada gerak melingkar bidang vertikal berlaku:
resultan gaya berat (w) dengan gaya Normal (N) sama dengan gaya sentripetal.
semua gaya yang menuju pusat lingkaran bertanda positif.
jadi pada titik terendah N keatas menuju pusat lingkaran (+) dan w kebawah bertanda (-)
N - w = Fs
N = Fs + w
= mv²/R + w (90 km/jam = 25 m/s)
= 1000. 25²/20 + 1000.10
= 41.250 N.
semoga dapat membantu ...
" Life is not a problem to be solved but a reality to be experienced! "
© Copyright 2013 - 2024 KUDO.TIPS - All rights reserved.
Verified answer
pada gerak melingkar bidang vertikal berlaku:
resultan gaya berat (w) dengan gaya Normal (N) sama dengan gaya sentripetal.
semua gaya yang menuju pusat lingkaran bertanda positif.
jadi pada titik terendah N keatas menuju pusat lingkaran (+) dan w kebawah bertanda (-)
N - w = Fs
N = Fs + w
= mv²/R + w (90 km/jam = 25 m/s)
= 1000. 25²/20 + 1000.10
= 41.250 N.
semoga dapat membantu ...