hitunglah besaran gaya newton pada benda yang bermassa 2,5 kg dan benda mengalami percepatan 20 m/s2 adalah ...?
Jawaban :
50 Newton
Gaya adalah tarikan atau dorongan yang memiliki arah tertentu dan bekerja pada benda.
PEMBAHASAN :
Vaktor pengaruh gaya terhadap benda yaitu :
Perubahan gerak
Perubahan arah gerak
Perubahan bentuk
Contoh gaya dalam kehidupan sehari-hari :
Gaya otot : Suatu gaya yang di hasilkan oleh gaya Biologis yaitu otot-otot makhluk hidup.
Gaya mekanik : gaya yang di hasilkan oleh sebuah mesin.
Gaya gravitasi : Suatu gaya yang di tarik dan dikerjakan oleh bumi pada benda.Gaya ini menyebabkan benda memiliki berat atau gaya tarik ke bawah.
Gaya listrik : Suatu gaya yang di hasilkan oleh listrik .Gaya listrik pada benda bermuatan listrik dapat menarik atau mendorong suatu benda.
Gaya magnet : Suatu gaya yang di hasilkan oleh sebuah magnet.Gaya ini guna menarik atau menolak benda-benda yang terbuat dari besi,baja,partikel,kobalt.
Gaya gesek : Suatu gaya yang terjadi antara dua permukaan benda yang bersentuhan.Arah gaya ini selalu berlawanan dengan gaya yang bekerja pada suatu benda.
Penyelesaian Soal :
Kesimpulan :
Jadi perbesaran gaya benda tersebut adalah 50Newto
GAYA
m = 2,5 kg
a = 20 m/s²
F = __ ?
gaya yang bekerja pada benda
F = m a
F = 2,5 × 20
F = 50 Newton ✔
Jawaban:
Soal :
hitunglah besaran gaya newton pada benda yang bermassa 2,5 kg dan benda mengalami percepatan 20 m/s2 adalah ...?
Jawaban :
50 Newton
Gaya adalah tarikan atau dorongan yang memiliki arah tertentu dan bekerja pada benda.
PEMBAHASAN :
Vaktor pengaruh gaya terhadap benda yaitu :
Contoh gaya dalam kehidupan sehari-hari :
Penyelesaian Soal :
Kesimpulan :
Jadi perbesaran gaya benda tersebut adalah 50 Newto
Pelajari lebih lanjut ✍
Contoh soal mencari percepatan :
_____________________
Detail jawaban
Mapel : Fisika
Kelas : 8 SMP
Kategori : Bab 1.1 - Gaya dan Usaha
Kode soal : 6
Kode Kategorisasi :8.6.1.1
Kata kunci : Besar gaya Newton dalam massa benda