" Life is not a problem to be solved but a reality to be experienced! "
© Copyright 2013 - 2024 KUDO.TIPS - All rights reserved.
Posisi awal r₀ = 10i (dalam meter)
Kecepatan awal v₀ = 4i (dalam m/s)
Percepatan a = 2i (m/s²)
Siapkan persamaan kecepatan: v = v₀ + ∫ a dt
v = 4i + ∫ [2i] dt
v = 4i + 2ti
Persamaan kecepatan v = [4 + 2t] i (m/s)
Siapkan persamaan posisi r = r₀ + ∫ v dt
r = 10i + ∫ [4 + 2t] i dt
r = 10i + [4t + t²] i
∴ persamaan posisi benda adalah r = [t² + 4t + 10] i dalam meter
___ selesai ___
Semoga membantu, bila berkenan silahkan ditandai sebagai jawaban terbaik sekedar untuk penambah semangat